Y R

Dinas Pariwisata berkolaborasi dengan Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Kutai Barat. Telah melaksanakan kegiatan Fasilitasi Pelayanan Perizinan OSS Bidang Usaha Pariwisata.

kepada seluruh pengelola usaha pariwisata seperti restoran, hotel, motel, penginapan, homestay, dan layanan spa & hiburan lainnya. Yuk daftarkan OSS (online single submission ) atau yang selama ini dikenal dengan TDUP (tanda daftar usaha pariwisata) kamu agar berizin, terpadu, dan banyak manfaat diantaranya meningkatkan kualitas pelayanan kepariwisataan dan produktivitas, serta daya saing di industri pariwisata. …

Dinas Pariwisata berkolaborasi dengan Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Badan Pendapatan Daerah Kabupaten Kutai Barat. Telah melaksanakan kegiatan Fasilitasi Pelayanan Perizinan OSS Bidang Usaha Pariwisata. Selengkapnya »

Bimbingan Teknis Homestay tingkat Lanjutan

Bimbingan Teknis Homestay tingkat Lanjutan telah dibuka Pada Hari Selasa, 23 Juli 2024 bertempat di Desa Tanjung Isuy, Kabupaten Kutai Barat. Berkolaborasi dengan Dinas Pariwisata Provinsi Kalimantan Timur, menggandeng Akademisi pakar pariwisata yang kompeten dibidangnya, mengajak seluruh para warga sebagai penggiat wisata, pengelola, maupun hotelier. Harapannya dalam terlaksananya bimtek ini, dapat membantu para pengelola dalam …

Bimbingan Teknis Homestay tingkat Lanjutan Selengkapnya »

Penutupan Festival Melapeh

Gong yang ditabuh oleh Sekda Kab. Kubar menandakan berakhirnya ajang Festival Melapeh telah dilaksanakan selama 1 minggu terhitung 15 Juli hingga 22 Juli 2024. Selamat kepada para pemenang, terima kasih kepada seluruh masyarakat yang telah antusias dalam menyukseskan penyelenggaraan festival ini. Mari tetap jaga dan lestarikan budaya dan kearifan lokal Kutai Barat. AWESOME WEST KUTAI …

Penutupan Festival Melapeh Selengkapnya »

Festival Luuq Melapeh

saksikan keseruan Festival Luuq Melapeh 15 juli – 22 juli 2024 Beragam lomba olahraga tradisional diantaranya : – lomba menyumpit (individu/grup) – lomba begasing (senior & junior ) – lomba belogo (senior & junior ) Ada juga lomba seni tari sebagai berikut: – lomba tari begantar (klasik & kreasi campuran) – lomba tari beliatn bawo …

Festival Luuq Melapeh Selengkapnya »

Dispar Kubar Gelar Pemilihan Monaq Ringeng 2024

KBRN, Sendawar : Sempat tertunda tahun 2023 lalu, Dinas Pariwisata Kutai Barat (Kubar) kembali menggelar pemilihan Monaq dan Ringeng tahun 2024 ini. Dimana pendaftaran sudah di buka hingga nanti tanggal 28 Juli mendatang. Kepala Dinas Pariwisata Kubar, Yuyun Diah Setiorini kepada RRI, Selasa (16/7/2024) mengatakan, sampai saat ini sudah ada 30 peserta yang mendaftar, terbagi …

Dispar Kubar Gelar Pemilihan Monaq Ringeng 2024 Selengkapnya »

Perjanjian Kerjasama Promosi Pariwisata dengan Pihak PT. CENDANA MITRA PERKASA

Dinas Pariwisata Kabupaten Kutai Barat bekerjasama dengan PT. CENDANA MITRA PERKASA dalam mempromosikan wisata kutai barat melalui media iklan berjalan yang tertera pada body mobil operasional Travel cendana tujuan Balikpapan – Samarinda – Melak (PP) telah dilaksanakan pada senin, 08 Juli 2024. Berikut wawancara Kepala Dinas Pariwisata Ibu Dr. Yuyun Diah Setiorini, S.STP., SH, M.Si …

Perjanjian Kerjasama Promosi Pariwisata dengan Pihak PT. CENDANA MITRA PERKASA Selengkapnya »

FESTIVAL TANJUNG JAAN 2024

Sambil menikmati nuansa alam yang tenang nan indah, yuk mari ikut dan hadiri beragam lomba diantaranya FASHION SHOW BEGASING LOMBA BALAM KETINTING LOMBA BELOGO Tidak lupa juga ada atraksi jetski mengelilingi danau, tari tarian, serta hiburan lainnya.. Ajak saudara, kerabat, keluarga, teman teman kamu buat datang kesini yaa…. Catet tanggalnya 29-30 Juli 2024. Informasi lebih …

FESTIVAL TANJUNG JAAN 2024 Selengkapnya »

Pembukaan Festival Kelumpang 2024

Terdapat 3 Danau terbesar di Provinsi Kalimantan Timur. Danau Jempang, Danau Semayang dan Danau Melintang. Danau ini memiliki keindahan alam dan kekayaan budaya yang menarik. Tidak hanya ketiga danau tersebut, adapula potensi surga dunia dengan kekayaan hasil alam dari danau kecil salah satunya yang dijadikan lokasi Perlombaan Olahraga Air, dapat dikatakan tempat ini merupakan cikal …

Pembukaan Festival Kelumpang 2024 Selengkapnya »

GRAND FINAL DUTA WISATA & PUTERI PARIWISATA SENDAWAR 2024

PUTERI PARIWISATA SENDAWAR 2024 : ANNISA ASRI HENLY PUTRI,S.AP DUTA WISATA SENDAWAR 2024 PUTERI : JESSLYN AKIRA ALEXANDRA PUTRA : BOGI MUKJA LANANG PRANAYOGA, AMD.AK Selamat kepada para pemenang Semoga dapat mengemban tugas selama abdi 1 tahun kedepan dan turut berpartisipasi aktif mendukung pemerintah dalam mempromosikan dan memperkenalkan wisata kutai barat ke khalayak luas serta …

GRAND FINAL DUTA WISATA & PUTERI PARIWISATA SENDAWAR 2024 Selengkapnya »